HADIS TENTANG NIAT DAN KORELASINYA TERHADAP MOTIVASI BAGI PESERTA DIDIK
Main Article Content
Abstract
Artikel ini bertujuan untuk menganalisa dan membahas hadis-hadis tentang niat dan melihat pengaruhnya tehadap motivasi belajar. Hasil menunjukkan bahwa hadis tentang niat ini dalam artikel ini memiliki kualitas sahih, baik dari segi sanad maupun matan, karena semua kriteria kesahihan termasuk bersambungnya sanad, perawinya 'adil dan dhabit, semuanya terpenuhi. Banyak ulama menekankan perlunya niat dalam setiap perbuatan karena menjadi bagian penting dalam melakukan sesuatu. Kuatnya nilai hadis tentang ini mendakan bahwa niat perlu dilakukan untuk setiap perbuatan yang mengandung nilai ibadah, termasuk dalam hal belajar. Dalam hal korelasi dengan motivasi siswa, secara konseptual juga terdapat koralasi antara tinggi rendahnya hasil belajar siswa ditentukan oleh tinggi rendahnya niat belajarnya. Siswa yang memiliki motivasi belajar yang tinggi, berlandaskan kepada niat dan dorongan untuk belajar semata-mata untuk memenuhi tuntunan agama berpotensi untuk lebih berhasil. Dengan niatan tulus dan motivasi yang kuat, upaya untuk belajar semakin teguh, apabila bila hal itu berlandaskan pada semangat beribadah disertai oleh ridha dari Allah.
Abstract: This article aims to analyze and discuss the traditions about intention and see their effect on learning motivation. The results show that the hadith about this intention in this article has a valid quality, both in terms of sanad and mind, because all the criteria of validity including the continuity of sanad, the perawinya 'fair and dhabit, are all fulfilled. Many scholars emphasize the need for intention in every action because it is an important part of doing something. The strong value of the hadith about this implies that an intention needs to be done for every act that contains worship value, including in terms of learning. In terms of correlation with student motivation, conceptually there is also a correlation between the high and low student learning outcomes determined by the level of learning intentions. Students who have high learning motivation, based on the intention and urge to study solely to fulfill religious guidance have the potential to be more successful. With sincere intentions and strong motivation, efforts to learn will be even stronger, if if it is based on the spirit of worship accompanied by the pleasure of Allah.
Downloads
Article Details
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memegang hak cipta dan memberikan hak publikasi pertama kepada jurnal dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal di jurnal ini.
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan (misalnya, mengirimnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena hal ini dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.
----------------------------------------
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work
References
Abu Daud, Sulaiman bin Al-Asy'ats bin bin Syaddad bin Amr bin Amir, Sunan Abu Daud (Bairut: Dar al-Fikr, t.t), III
Al-Bukhari, Muhammad bin Isma’il bin Ibrahim, Shahih Al-Bukhari (Riyadh: Dar as-Salam, 1999), I
Al-NaisaburiAl-Naisaburi, Al-Imam Abi Al-Husain Muslim bin Al-Hajjaj ibn Muslim Al-Qusairi, Al-Jami’ al-Shahih (Bairut: Dar al-Fikr, t.t)
al-Asqalani, Ibnu Hajar, ‘Fathul Baari Syarah Shahih Bukhari (Gazirah Abdi Ummah Terj.)’, Jakarta: Pustaka Azam, 2002
Assa’idi, Sa’dullah, ‘Hadis-Hadis Sekte’, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 1996
Elika, D. M., ‘Peran Guru Dalam Membangun Kesadaran Kritis Siswa’, Jurnal Pendidikan Penabur-No, 6 (2006)
Emda, Amna, ‘Kedudukan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran’, Lantanida Journal, 5.2 (2018), 172–82
Majah, Muhammad bin Yazid Ar-Raba’i Al-Qazwini, Sunan Ibn Majah (Bairut: Dar al-Fikr, t.t), II
an-Nasai, Al-Imam Al-Hafidz Abd Al-Rahman Ahmad bin Syu’aib bin Ali bin Sinan bin Bahr bin Dinar Al-Kharasani, Sunan Al-Kubra (Mesir: Dar al-Kutub al-Ilmiyah, t.t), I
Rosidi, Ayep, ‘Niat Menurut Hadis Dan Implikasinya Terhadap Proses Pembelajaran’, INSPIRASI: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Islam, 1.1 (2017), 39–50
Soebahar, HM Erfan, Menguak Fakta Keabsahan Al-Sunnah (Prenada Media, 2003)
Sulaiman, Umar, ‘Fiqih Niat’, Jakarta: Gema Insani, 2006